Punya mobil dengan tema BT90’s (Back to the nineties) ternyata menyisakan satu pekerjaan rumah yang cukup penting dalam kenyamanan berkendara. Bukan mesin atau tampilan , tetapi perangkat audio. Yup, apalagi Head Unit (HU) lawas merek Fujitsu Ten yang hanya dapat ‘memutar’ kaset sudah hampir tidak bisa digunakan lagi karena rongga/slot memasukkan kasetnya sudah dijejelin uang… Continue reading
Posts tagged "merakit"
Merakit / Upgrade Sepeda Gunung, 2nd Step…
Setelah merakit sepeda gunung , akhirnya hampir tiap minggu saya selalu bersepeda offroad bersama komunitas di kantor atau sendiri (solo). Berdasat survey (buset kayak ac nielsen …) di komunitas dan pengalaman pribadi, bila sudah kecanduan bersepeda gunung dan memiliki kesempatan untuk mempelajari komponen sepeda gunung dengan seksama, maka akan timbul suatu keinginan untuk memperbaiki komponen… Continue reading
Perlengkapan Sepeda Gunung
Beberapa bulan lalu saya memutuskan memiliki/merakit sepeda gunung untuk menyalurkan hobby berpetualang dan berolahraga. Ternyata saat ini saya sudah dalam fase kecanduan yang hebat. Walapun sendiri (solo), hampir tiap setiap minggu saya selalu bermain sepeda di bukit Hambalang. Bermain sepeda pada jalur offroad sangatlah berbeda dibanding dengan di jalan raya. Banyak persiapan yang harus diperhatikan,… Continue reading
Merakit Sepeda Gunung
Bila bermukim di kawasan yang sejuk, memiliki pemandangan indah dan kontur pegunungan seperti Cibinong, sangat sayang bila waktu santai hanya dihabiskan di rumah saja. Saya pikir, cara terbaik yang bisa dilakukan untuk menikmati keindahan alam Cibinong dan Sentul Selatan adalah dengan menggunakan Sepeda Gunung. Selain meningatkan kebugaran, sepeda juga bisa menjadi wahana yang dapay merambah… Continue reading